-->

Cara Membuat Bandrek Jahe Hangat

Cara Membuat Bandrek - Siapa yang tidak mengenal bandrek jahe? Pasti jawabannya sering mendengarnya bukan? jahe bandrek sendiri adalah minuman hangat yang berasal dari Jawa Barat yang enak dan menyehatkan tubuh kita dari masuk angin. Ya,bagi beberapa orang pasti sudah sering mencobanya tapi bagi beberapa orang pasti belum pernah mencobanya apalagi membuatnya.

Cara Membuat Bandrek

Ya, di cuaca dingin seperti ini memang cocok meminum bandrek jahe hangat. Tapi,bagi anda yang belum tahu bagaimana cara membuat bandrek pasti bingung bukan? langsung saja kita simak bagaimana cara membuat bandrek jahe hangat. Untuk itu tidak perlu berlama-lama lagi langsung saja kita simak informasi berikut.


Bahan Membuat Bandrek Jahe
  • 1 liter air bersih
  • 300 gram gula merah
  • 2 batang serai (dimemarkan)
  • 50 gram jahe bakar
  • sedikit garam 
  • susu kental manis secukupnya
Cara Membuat Bandrek Jahe

  1. Langkah pertama adalah rebus gula merah dengan air tunggu hingga matang.
  2. Masukan jahe bakar dan batang serai ke dalam rebusan.
  3. Lalu aduk hingga mengeluarkan bau harum dan tambahkan garam diaduk merata.
  4. Saring wedang jahe ke dalam teko, ambil satu gelas tuang bandrek ke dalamnya.
  5. Masukan susu manis sedikit sedikit.
  6. Bandrek Jahe pun siap dinikmati.
Nah,bagi anda yang masuk angin anda dapat mencoba bandrek jahe sebagai obat masuk angin anda. Sangat mudah bukan membuat bandrek jahe? Itulah informasi yang bisa disampaikan. Semoga bermanfaat,terima kasih telah berkunjung. 

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Cara Membuat Bandrek Jahe Hangat "

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel